NEWS

Bangga! Lagu Mobile Legends Berkumandang Saat Persiapan Upacara Kemerdekaan!

Salinolino   |   Senin, 20 Aug 2018


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Pada 73 tahun yang lalu, terjadi momen yang cukup bersejarah bagi bangsa Indonesia, yaitu pengibaran bendera pusaka merah putih. Dan pada 73 tahun tersebut, terjadi suatu kejadian yang amat penting dimana akhirnya Indonesia mendeklarasikan kemerdekaannya.

Dan kita tahu, setiap tanggal 17 Agustus, Indonesia merayakan hari kemerdekaannya. Dan tepat pada 17 Agustus 2018 kemarin, Indonesia sudah memasuki usia 73 tahun lamanya. Tentu tahun demi tahunnya, Indonesia semakin berkembang, tak terkecuali dalam dunia eSports.

Di Indonesia sendiri, eSports sudah bukan hal baru lagi. Dan salah satu game eSports yang cukup fenomenal di Indonesia, siapa lagi kalau bukan Mobile Legends: Bang Bang. Sampai saat ini sudah tercatat lebih 200 juta pengguna Android dan iOS mengunduh game yang bergenre MOBA ini.

Baca ini juga :

» RRQ Hoshi dan EVOS Glory Masih di Papan Bawah, Ko Jo: Kalau Playoffs Tanpa Dua Tim ini Rasanya Hambar!
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Dev. Indonesia Pamer Konsep Game Action Yang Terinspirasi dari The Raid dengan nama Condemned!
» Tak Sampai Satu Musim, Dlar Diumumkan Cabut dari Burmese Ghouls!
» Ditanya Mengenai RRQ Apakah Skylar Sentris, Watt: Benar 100%, Keliatan Nggak Ada yang Ngangkat Timnya!

Pada pemain Mobile Legends atau biasa disapa ML-ers, sepertinya akan senang mendengar kabar ini. Pasalnya musik Mobile Legends, pada saat persiapan upacara kemerdekaan dimainkan. Hal tersebut cukup mengejutkan, karena biasanya kita selalu mendengar musik nasional dibandingkan dengan musik lainnya. Untuk lebih jelasnya, kamu bisa mendengarkan musik tersebut lewat video dibawah ini.

Bagaimana? Terlihat keren bukan? Dengan begini pastinya para ML-ers lebih giat lagi untuk melakukan push rank di Mobile Legends.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru