NEWS

Kapten Ginyu Bertukar Badan Dengan Goku Dalam Trailer Terbaru Dragon Ball FighterZ!

Culdesacc   |   Selasa, 31 Oct 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Bandai Namco merilis info terbaru tentang Kapten Ginyu, kapten dari Pasukan Ginyu yang merupakan bawahan dari Frieza yang muncul pada pertarungan Goku dalam Planet Namek.

Dalam video satu menit itu diperlihatkan Kapten Ginyu bertarung melawan Goku. Ia dapat memanggil Pasukan Ginyu lainnya seperti Recoome, Guido, Jeice dan lainnya. Ginyu juga dapat bertukar badan dengan karakter lawannya, walaupun belum diketahui bagaimana mekanisme lengkap dari jurus tersebut.

Baca ini juga :

» Theme Park Dragon Ball Pertama di Dunia Akan Segera Dibangun di Arab Saudi
» Valve Umumkan Steam Families! Jadi Bisa Sharing Library Game Sampai dengan 5 Akun Berbeda!
» Steam Spring Sale Udah Dimulai Sampai Dengan Tanggal 21 Maret!
» Riftstorm Umumkan Public Pre-Alpha Playtest! Akses Sudah Tersedia di Steam
» Game Red Alert 3 Turun Harga dari Rp 239.000 jadi Rp 32.000! Bukan Diskon, Tapi Harga Baru!

Sama seperti di video trailer sebelumnya, diperlihatkan pre-order bonus berupa karakter yang dapat diunlock yaitu Super Saiyan Blue Goku dan Vegeta. Juga terdapat CollectorZ Edition, dimana kamu bisa mendapatkan Steelbook, 3 buah artboard dan juga figur Goku seukuran 7 Inci dalam pewarnaan yang mirip dengan manga-nya.

Dragon Ball FighterZ akan rilis pada tanggal 26 Januari 2018 untuk PlayStation 4, Xbox One, dan PC melalui Steam. Tapi untuk versi PC-nya, kamu harus menyiapkan 16 GB RAM untuk dapat memainkan game ini.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru