NEWS

Gundam Breaker Kemungkinan Juga Akan Rilis di PC

Taufik Hidayat   |   Sabtu, 24 Feb 2018


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Gundam Breaker merupakan game dimana kamu berperan sebagai seorang Gunpla Builder yang bertarung menggunakan Gunpla milikmu untuk bertarung dengan Gunpla lain dan merebut parts mereka dengan cara menghancurkan-nya. Sayangnya, game tersebut hanya ekslusif untuk PlayStation 4. Apakah Bandai Namco tidak memikirkan untuk merilisnya di PC?

Melalui badan rating asal Brazil, mereka telah memperlihatkan New Gundam Breaker yang tertulis ditujukan untuk PlayStation 4 dan juga PC. Melalui halaman yang sama juga mengkonfirmasi email dari Bandai Namco yang akan mempublikasikan game tersebut. Kamu bisa melihatnya di bawah artikel ini.

Baca ini juga :

» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!
» Knee: TEKKEN 8 Tidak Menyenangkan, Gameplay Agresifnya Itu Absurd
» Bentar Lagi Rilis di PC! Ini dia Spesifikasi PC Buat Mainin Ghost of Tsushima: Director's Cut!
» Founder T-Series Mendorong Persatuan India agar Tidak Tersalip dengan MrBeast dalam Subscriber YouTube
» My Lovely Daughter dan My Lovely Wife Sekarang Bisa Dimainkan di GameQoo

Bandai Namco memang dikenal sebagai salah satu developer sekaligus publisher asal Jepang yang beberapa tahun belakangan ini hobi merilis game-game besutannya tidak hanya untuk konsol, melain juga untuk platform PC.

New Gundam Breaker sendiri menggunakan grafis yang diperkuat oleh Unreal Engine 4. Sama seperti game sebelumnya, permainan Gundam Breaker akan terpusat pada battle antar Gunpla dan kostumisasi Gundam milikmu. Namun, perubahan terbesar terdapat pada sistem terbarunya yang diberi nama "Real-Time Customization Battle", dimana kalian dapat merubah parts Gundam langsung di tengah pertarungan!

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru