Review

ASUS ROG G752VSK, Mesin Game Era Milenial

oleh: Master-Fakry

Performa Gahar

G752VSK didukung oleh beragam komponen paling "buas" saat ini yang salah satunya adalah prosesor Intel Core i7-7700HQ 2.8 GHz yang mampu di-overclock hingga 3.8 GHz dengan Intel Turbo Boost Technology. Chip tersebut juga memiliki nilai TDP sebesar 45 Watt.


Menjalan beberapa aplikasi sekaligus seperti bermain game, mengedit video dan sambil mengedit dokumen, semuanya mampu berjalan mulus. Suhu yang terjadi ketika full load bisa mencapai 70-79 derajat Celcius. Namun itu masih tergolong aman karena sudah disematkan teknologi pendingin yang sudah Kru Kotga jelaskan sebelumnya.

Baca ini juga :

» Review ROG Strix SCAR 17 2023 G733
» Review ROG Strix Scar 16 G634JZ
» Review ROG x EVANGELION EVA-02
» Review Steam Deck OLED
» ASUS ROG G22CH G22CH-7K3114700WSO
Dengan penggunaan storage bertipe NVMe SSD, kamu bisa melihat hasil benchmark-nya dari aplikasi CrystalDiskMark berikut ini.


Kalau dari 3D Mark, update yang ditawarkan benar-benar menghadirkan perbedaan performa yang cukup signifikan yang mana ROG G752 versi "VS" memperoleh skor 11384, sedangkan versi "VSK" mendapat skor 14127.


TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru



Most Popular Previews
Belum ada Preview