Review

Free Fire - Battlegrounds

oleh: ClockWorange

Halaman Kedua

Weapons

  • Groza High damage dan long range rifle dengan stabilitas besar. Senjata rifle terkuat di Free Fire
  • M4A1 Senjata dengan stabilitas yang rata cocok untuk petarungan di segala situasi
  • AK High damage membutuhkan skill untuk meng-control
  • AWM High damage sniper rifle dengan waktu reload yang lama
  • M1014 Gunakan shotgun untuk membunuh musuh dengan cepat, dari jarak dekat
  • UMPSG Submachine stabil sempurna untuk pemain baru
  • MP5 Mengalahkan submachine gun lain, tapi kurang efektif melawan musuh dari jarak jauh
  • M14 Rifle dengan range paling jauh, hampir seperti sniper rifle
  • SCAR Stabiil, seimbang sempurna untuk pemula
  • VSS Sniper rifle dengan suppressor bekerja baik dari jarak sedang
  • USP Pistol dengan berat yang ringan tidak mengurangi kecepatan di dalam petarungan
  • G18 Pistol dengan kapasitas peluru yang banyak, tapi kurang di kekuatan. Bagus untuk jarak dekat
  • Eagle Pistol dengan kecepatan menembak yang lambat dengan kekuatan yang hebat, bahkan saat jarak jauh

Kurangnya item utility seperti granat, smoke bomb, dan flash bang mengurangi gaya permainan dalam survival game.

Baca ini juga :

» REVIEW: EGGY PARTY
» Diablo Immortal
» Farlight 84
» Battlefield Mobile Alpha Test
» Apex Legends Mobile

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru



Most Popular Previews
Belum ada Preview