NEWS

Jengah dengan Trend Prank Ojol di YouTube, Reza Arap Ajak Para Ojol untuk Melawan Balik Prankster!

Billy Mariza   |   Rabu, 27 Nov 2019


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
YouTube merupakan wadah dimana para konten kreator menuangkan karya-karyanya di channelnya. Namun ada satu jenis konten yang menjadi sorot para netizen, yaitu tentang banyaknya Prank Ojek Online yang tentunya merugikan beberapa pihak sehingga konten ini terlihat tidak nyaman untuk ditonton.

Melihat banyaknya Prank Ojol, YouTuber Gaming sekaligus pemilik dari tim esports WAW, yaitu Reza Arap angkat bicara mengenai hal ini. Melalui channelnya yb ia menghimbau para pengemudi Ojek Online melawan hal tersebut agar tidak merugikan para pengemudi tersebut.

Baca ini juga :

» Channel Youtube NoahJ456 Dapat Strike Karena Video CoD Mod Pokemon yang Diupload 7 Tahun Lalu
» MrBeast Jadi Pengisi Suara Panda Pig di Kung Fu Panda 4, Netizen Justru Kecewa Karena Hal Tersebut!
» Gokil! MrBeast Sebut Konten Video-nya Direkam dengan 300 Kamera. Sebuah rekor Dunia?
» Mr Beast Dapat Kiriman Hadiah Trofi Custom dari YouTube Atas Pencapaian 200 Juta Subscriber!
» Channel Dota 2 Legendaris, NoobsFromUA Harus Tutup Setelah Dapatkan Strike dari PGL!

Dalam video tersebut ia mengajak para Ojek Online untuk kembali melawan para YouTuber agar tidak terlalu sering memanfaatkan Ojol sebagai Prank yang sudah menjadi trend baik itu tidak settingan maupun settingan.

Ada beberapa cara yang diungkapkan oleh Arap dalam videonya, seperti melaporkannya pada pihak berwajib karena tidak membayar tagihan dari pesanan. Tidak lupa pula membalasnya dengan merekam balik para prankster tersebut agar Jera. Bagaimana menurutmu Kotakers tentang trend prank Ojol ini?

Sumber: YouTube yb

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru