NEWS

Tim AOV Pemenang AWC 2019 Ini di Ban Setahun Karena Berjudi

Bimo Mahardika   |   Kamis, 30 Jul 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Bagi kalian penggemar game Arena of Valor (AOV) pasti kenal dengan yang satu ini. Team Flash, yang merupakan pemenang Arena of Valor World Championship (AWC) 2019 dan AOV International Championship (AIC) 2019.

Baca ini juga :

» Terlalu Imba! Hanya Satu Hero AoV yang Boleh Digunakan Pada Ajang KIC pada Setiap Game!
» [VIDEO] AOV Hadirkan Kolaborasi Dengan Hunter x Hunter, Dewa United Bubarkan Divisi Lokapala dan AOV
» Kolaborasi dengan Hunter x Hunter, Arena of Valor Hadirkan Killua, Kurapika, Gon, dan Hisoka Sebagai Skin!
» Kontrak Lisensi Berubah dengan DC, Hero Pengganti Batman Telah Hadir di Arena of Valor yakni Kaine!
» DG Esports Siap Wakili Indonesia pada AOV Premier League 2022 di Vietnam

Namun kali ini bukanlah kabar baik yang akan didapat dari Tim tersebut. Diajang turnamen APL 2020, Team Flash harus tumbang ditangan MAD Team di quarter final dengan skor 4 - 2.

View this post on Instagram

Team Flash dihukum oleh Garena Vietnam Berawal dari khasus direktur team flash taruhan ilegal di Group Stage APL 2020 BTC memverifikasi bahwa tidak ada bukti konklusif bahwa pemain Tim Flash ADC, XB, ProE dan kawan-kawan terlibat dalam perilaku taruhan. berikut pernyataan dari pihak Team Flash Dear Flazers, Today we have another series of announcements we would like to make. 1. We would like to announce that Flash Vietnam Joint Stock Company is no longer officially under Flash Singapore. Flash Singapore is still the rightful owner of our players in Vietnam, Team Flash players will still continue to represent our team and compete across all tournaments. This includes all Team Flash teams in Vietnam from Lien Quan Mobile (Arena of Valor), Lien Minh Huyen Thoai (League of Legends), and Free Fire. 2. Team Flash's official partners and sponsors, Vietjet, Logitech and Facebook Gaming continues to support Team Flash and our players, and none of our partnerships will be affected for the foreseeable future. We would like to thank all our sponsors for continuing to believe in Team Flash and our mission to develop Vietnam esports together. 3. Currently, our previous Facebook pages of Team Flash Lien Quan Mobile and Team Flash Free Fire is not under our company’s direct control. We are doing our best to get it back, but for now it is not under us and should not be taken as an official page of Team Flash or representative of our company. 4. For any official updates on Team Flash or any of our players, we will only use this main page for now to update all our fans, partners and the media directly. Do follow this page for future updates on the team! 🧡 Thank you all our Flazers for always supporting us. Making Gamers Heroes. Team Flash

A post shared by Arena of Valor Info (@aovinfoid) on


Sumber: Instagram aovinfoid

Sudah jatuh tertimpa tangga, sekitar seminggu dari pertandingan terakhirnya di APL 2020 tersebut, terdengar kabar bahwa Manajer Team Flash terlibat perjudian. Imbasnya, Garena Vietnam melarang Team Flash untuk mengikuti semua kompetisi AOV selama 1 Tahun. Bahkan bukan hanya AOV, melainkan kompetisi League of Legends dan Free Fire juga terkena imbasnya.

Namun, larangan tersebut diberikan bukan kepada para player. Para player Team Flash tidak terbukti mengikuti judi dan masih akan tetap bisa bermain asalkan tidak memakai nama Team Flash.

Sumber: Instagram aovinfoid

*

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru