NEWS

Pendiri McAfee Antivirus Ditemukan Meninggal di Penjara Barcelona, Spanyol

Erik Gani   |   Kamis, 24 Jun 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Pendiri sekaligus CEO dari McAfee Antivirus, John McAfee beberapa waktu lalu ditemukan meninggal dunia dalam ruang penjaranya dalam penjara Barcelona, Spanyol. Hal ini pertama kali diberitakan pada media berita Spanyol, El Pais.

McAfee sendiri dipercaya meninggal karena bunuh diri pada di dalam ruang penjara, namun penyebab kematiannya belum diumumkan oleh pihak berwajib. Awalnya, belum diketahui bahwa orang yang meninggal adalah McAfee, namun setelah diperiksa lebih lanjut, ditemukan bahwa jasad tersebut adalah McAfee.

Baca ini juga :

» Spesifikasi The Last of Us Part II Remastered PC Dirilis, Butuh RTX 4080 Buat Jalan 4K 60FPS?
» Western Digital (WD) Dilaporkan Akan Berhenti Produksi SSD dan Fokus ke HDD Untuk Enterprise
» RTX 4060 Jadi Graphic Card Dengan Pengguna Paling Banyak Menurut Steam Hardware Survey
» Microsoft Perkenalkan Chip Komputasi Kuantum Majorana 1, Langkah Besar Menuju Masa Depan Teknologi
» PlayStation Network Down Selama 24 Jam, Gamer Tak Bisa Akses Game Online dan Game Digital

McAfee merupakan figur yang cukup kontroversial, karena dirinya menjadi tersangka pada kasus pembunuhan Gregory Faull, seorang ekspatriat asal amerika, walau tidak pernah terbukti dan tidak ditangkap.

McAfee telah masuk penjara pada Oktober 2020, dengan tuntutan penghindaran pajak. Ia juga menghadapi tuntutan kriminal karena dianggap menipu dengan promosi kripto nya.

Sumber: PCGamer.com

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru