NEWS

Dampak Penurunan Subscribers, Netflix Dituntut Oleh Para Pemegang Saham

Haykal Yama Dena   |   Jumat, 06 May 2022


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Netflix telah kehilangan 200,000 subscribers dalam kurun waktu 3 bulan di 2022 dan memiliki banyak dampak mulai dari beberapa serial animasi yang di-cut hingga pengurangan karyawan di beberapa divisi.

Baca ini juga :

» Bakal ada Korra di Fortnite! Avatar x Fortnite Dirumorkan akan Segera Hadir Dibulan Ini
» Game Terbaik 2020 Hadir Secara Eksklusif Untuk iOS via Netflix Games
» Netflix Gandeng Metro TV Hadirkan Promosi Animasi yang Mengagumkan untuk Avatar: The Last Airbender!
» Pokemon Concierge Tawarkan Petualangan Seru dan Menggemaskan dalam Teknologi Stop Motion
» Grand Theft Auto: The Trilogy - The Definitive Edition akan Hadir di Netflix Games pada 14 Desember!

Selain hal diatas, menurut Variety, hilangnya subscribers Netflix juga menyebabkan perusahaan ini digugat oleh pemegang saham mereka dengan tuduhan bahwa Netflix memberikan laporan pengurangan pertumbuhan subscribers yang keliru dalam kurun waktu 6 bulan yang menyebabkan anjloknya harga saham mereka.

Gugatan ini dilakukan pada Selasa (03/05) di persidangan federan San Francisco dimana Netflix digugat telah melanggar hukum Amerika Serikat dengan membuat "pernyataan materialistis yang salah atau menyesatkan" kepada pemegang saham. Selain itu, Netflix juga digugat karena telah "gagal untuk memberitahukan fakta mengenai bisnis, operasional dan prospek perusahaan."
Sumber: IGN

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru