NEWS

Pemeran Jane Foster Akui Thor: Love and Thunder sebagai Film MCU Ter-'Gay' yang Pernah Ada!

Junior Cesaerea   |   Selasa, 05 Jul 2022


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Besok (06/07), film terbaru dari MCU yakni Thor: Love and Thunder akan tayang di layar lebar Indonesia dan akan tersebar di seluruh bioksop Indonesia. Film ini akan menjadi serial ke empat dari sang dewa asgard setelah tiga film sebelumnya bisa dikatakan cukup sukses menghibur penggemar dari jagat Marvel Cinematic Universe. Namun, Thor kali ini bisa dikatakan cukup mengejutkan karena pemeran Jane Foster yakni Natalie Portman mengiyakan film ini sebagai film MCU paling “gay” saat menjawab pertanyaan dari Andrew Freund dalam YouTubenya.

Andrew Freund sendiri menanyakan kepada Natalie Portman mengenai, apakah aman mengatakan bahwa Thor kali ini sebagai film paling gay dan Natalie sendiri mengatakan bahwa Ia menyukai cara pandang terhadap film tersebut seperti itu dan Ia mengatakan iya terhadap pertanyaan tersebut.


Baca ini juga :

» [RUMOR] NetEase Sedang Mengembangkan Game Marvel FPS AAA Dengan Judul Marvel Rivals
» Tidak Hanya New Game Plus! Marvel’s Spider-Man 2 Berikan Banyak Fitur Baru Di Update Terbarunya
» Marvel’s Spider-Man Masuk Dalam 9 Nominasi DICE Awards
» Samsung Bersama Dr. Strange Buka Portal ke Galaxy Baru di Sphere Las Vegas
» [Leak] Sebuah Code Perlihatkan Adanya Mode Multiplayer di Marvel’s Wolverine

Thor: Love and Thunder sendiri bukan menjadi film MCU pertama yang mengandung unsur LGBTQ, sebelumnya sudah ada Eternals dan Doctor Strange: Multiverse of Madness yang memasukkan unsur tersebut.

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru