NEWS

Monster Hunter Rise Versi PC Akan Gunakan Denuvo Sebagai Sistem Anti Pembajakan!

Haykal Yama Dena   |   Kamis, 14 Oct 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Versi PC dari Monster Hunter Rise akan menghadirkan texture HD dan framerates yang tidak dibatasi. Bukan hanya itu saja, akan ada optimasi untuk keyboard dan mouse, voice chat, support monitor 21:9, dan tentunnya optimasi lain.

Baca ini juga :

» Denuvo Umumkan Teknologi Watermark Untuk Developer Game Biar Gampang Buat Melacak Leaker!
» Lindungi Game dari Pembajakan Emulator PC, Denuvo Dikabarkan Hadir di Nintendo Switch
» Spesifikasi Rekomendasi Untuk Menikmati Gameplay Monster Hunter Rise di PC
» Penuh Kontroversi, Nintendo Dikabarkan Tidak Terlibat Dalam Denuvo DRM Switch!
» Hindari Pembajakan Dan Emulator, Nintendo Segera Implementasikan Sistem Denuvo DRM Untuk Switch!

Dengan masuknya Monster Hunter Rise ke PC, Capcom akan menggunakan Denuvo anti-temper. Mereka juga berkata bahwa Monster Hunter Rise akan memiliki limit aktivasi untuk 5 PC yang berbeda setiap harinya.

Untuk kamu yang penasaran akan versi PC dari Monster Hunter Rise, Youtuber Gaijin Hunter telah mengunggah video gameplay dari Monster Hunter Rise versi PC yang bisa kamu tonton. Bukan hanya itu saja, nantinya kamu juga bisa download versi demo dari Monster Hunter Rise ketika sudah rilis.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru