NEWS

Macro Bot Menjadi Penyakit Baru Yang Mengganggu Di New World!

Endrue Johanes   |   Selasa, 30 Nov 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Bot menjadi masalah yang semakin besar di MMO terbaru milik Amazon, New World. Bot adalah masalah ketika MMO diluncurkan, tentu saja, tetapi pemain di subreddit New World melaporkan apa yang tampak sebagai peningkatan bot yang mencapai level yang lebih tinggi dalam memancing.

Baca ini juga :

» LPAI Minta Kominfo Untuk “Bersihkan” Game Dengan Unsur Kekerasan
» CEO Saber Interactive Katakan Harga Game Bisa Lebih Mahal Dari 70 USD
» ESRB, Badan Rating Game AS Ingin Ada Scan Wajah Buat Verifikasi Umur Sebelum Main Game!
» Marvel Umumkan Super Hero Shooter Game: Marvel Rivals. Ini Dia Spek PC Biar Bisa Ikut Main!
» Dampak Layoff, Studio Developer Game Relic Entertainment Pisah dari SEGA dan Kembali Indie


Pengguna Reddit JustDaveInTheLBC mengatakan bahwa karakter-karakter tersebut yang menggunakan bot sangat dengan mudah mencapai level 20-30. Hal ini tentu membuat player lain tidak nyaman karena hal tersebut bisa dikatakan sebagai kecurangan karena mere bersusah payah untuk mencapai level tersebut.


Padahal bisa dikatakan game ini bisa menarik banyak perhatian massa khususnya untuk pasar pemain MMORPG dengan fitur dan grafik yang ciamik. Akankah ada tanggapan dari Amazon terkait persoalan hal ini?

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru