NEWS

Gokil! EA Sports FC Mobile Akan Hadir dengan Sudut Pandang Baru yang Lebih Realistis!

Junior Cesaerea   |   Selasa, 19 Sep 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Beberapa hari lagi, kita akan merasakan hal-hal baru yang berada di EA Sports FC Mobile. Kabarnya, EA Sports FC Mobile akan rilis pada tanggal 26 September 2023 nanti. Demi membuat para gamers setianya memainkan game ini terus-menerus, pada update nama menjadi EA Sports FC Mobile, mereka akan menghadirkan beberapa fitur baru seperti locker room, kustomisasi, kamera dan masih banyak lagi.


Kali ini, kita akan membahas detil mengenai fitur kamera baru yang ada di dalam EA Sports FC Mobile nanti. Penasaran apa aja yang bakal di upgrade di EA Sports FC Mobile pada segi kamera? Yuk disimak guys!

Pengalaman Siaran yang Lebih Imersif!

Salah satu area yang menjadi fokus utama EA SPORTS FC Mobile adalah meningkatkan Pengalaman Pertandingan. Nantinya adanya update ini tampilan pertandingan akan terlihat lebih baik, karena kami membawa visual kami ke tingkat berikutnya dengan peningkatan pada paket Siaran dan pengalaman Gameplay secara keseluruhan.

New Gameplay Camera

Saat memasuki FC Mobile untuk pertama kalinya, pemain akan melihat Kamera EA SPORTS™ kami yang baru. Kamera ini memberikan tampilan dan nuansa yang lebih broadcast dan memungkinkan pemaim untuk menikmati suasana stadion yang belum pernah ada sebelumnya. Ketinggiannya yang lebih rendah juga membuatnya ideal untuk Kontrol Gerakan kami.

Baca ini juga :

» eFootball™ Bawa Trio Legendaris Messi-Suarez-Neymar Kembali Ke Lapangan!
» EA Sports FC Mobile Tuai Banyak Pujian Melalui Merchandise Eksklusif Terbarunya!
» EA SPORTS FC Pro Festival akan diselenggarakan di Gwangmyeong, Korea Selatan 21—22 Desember!
» FC Mobile Indonesia Summit 2024 Hadir Lebih Meriah dan Lebih Seru dari Tahun Sebelumnya!
» Kedekatan EA dan Komunitas Terjalin Sejak Acara Ini. Simak Beritanya!

New Set Piece Cameras

Set Piece dirancang untuk platform Mobile, karena pemain memiliki waktu dan dapat menggambar gerakan dengan hati-hati. EA Sports akhirnya telah meningkatkan pengalaman ini lebih jauh lagi, dengan menciptakan Kamera Set Piece baru untuk EA SPORTS FC Mobile. Untuk set piece sendiri kabarnya akan dibagi menjadi dua yakni Direct Set Pieces serta Tactical Set Pieces.

Itulah upgrade yang terdapat pada EA Sports FC Mobile untuk fitur kamera. Diharapkan, dengan adanya fitur ini, pemain semakin dapat menghayati menjadi pemain sepak bola dalam bermain EA Sports FC Mobile nanti.

Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru