NEWS

Anime "One Punch Man" Season Kedua Dikonfirmasi Sudah Memasuki Tahap Produksi!

Taufik Hidayat   |   Jumat, 31 Mar 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Kotakers tentunya sudah hafal dan tau betul dong siapa itu Saitama Sensei alias si One Punch Man? Para pecinta anime pastinya saat ini sangat menunggu lanjutan season kedua dari One Punch Man bukan? Anime One Punch Man telah dikonfirmasi oleh akun Twitter Ken Xyro yang memperlihatkan sebuah potongan gambar dari majalah Shonen Jump.


Baca ini juga :

» Johnson Indonesia Hadirkan Shonen Heaven: Meet-up Eksklusif Komunitas Anime dan Sneak Peek Kolaborasi Sepatu O
» Shigemi Ikeda, Art Director Dibalik Anime One Punch Man Tutup Usia di Umur 69 Tahun
» Bstation Hadirkan Deretan Anime Fall 2024 Paling Dinanti Ada Diskon Premium Spesial Hingga 50%!
» Bstation x GJUI 30! Hadirkan Pengalaman Nonton Anime yang Tak Terlupakan
» Tur Asia Sold Out di 7 Kota! Ini Profil Eve, Penyanyi Jepang yang Dikenal Dunia dari Anime "Jujutsu Kaisen"

Namun sayangnya, kapan season kedua ini tayang belum diumumkan lebih lanjut. Ada suatu hal yang membuat kru-kotga menyimpulkan bahwa season kedua sebenarnya masih belum akan dirilis dalam waktu dekat karena season kedua pun belum selesai pada serial manga. Namun satu yang pasti, publisher dari One Punch Man meyakinkan para penonton bahwa season kedua bakalan lebih heboh daripada season pertama.

One Punch Man merupakan anime yang bisa dibilang super unik. Karakter utama yang digambarkan sangat aneh serta konyol namun memiliki kekuatan yang tidak ada lawannya di seluruh jagat raya menjadikan One Punch Man sebagai anime terlaris pada season pertamanya. Apabila Kotakers sudah tidak sabar ingin mengetahui kisah selanjutnya bisa membacanya melalui serial manga.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru