NEWS

Ternyata Eiichiro Oda Sengaja Membuat One Piece Menjadi Terlihat "Aneh"

Salinolino   |   Kamis, 07 Sep 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Sebagai salah satu seri terlaris di industri ini, tidak dapat disangkal bahwa One Piece adalah bagian yang sangat besar dari anime / manga yang beli dan dikonsumsi.

Beberapa orang bahkan menyebut rancangan karakter Oda tidak menarik, atau setidaknya terlihat tidak biasa. Kritikan itu di terima Oda dengan baik, meskipun saat ini Oda mempunyai harta yang sangat banyak. Faktanya adalah Oda selalu berniat untuk One Piece menjadi terlihat sedikit menggelegar.

Baca ini juga :

» Real Nakama! Player Bikin Base Marineford Dari Anime One Piece di Game Palworld!
» Creator One Piece dan Naruto Beri Penghormatan Atas Meninggalnya Creator Dragon Ball Akira Toriyama
» [RUMOR] Fortnite Kabarnya Akan Berkolaborasi dengan Animanga Populer, One Piece!
» Arc Wano Kuni Telah Selesai, Anime One Piece Arc Egg Head Akan Tayang Pada 7 Januari 2024!
» Sukses Besar! One Piece Live-Action Akan Dapatkan Season Keduanya!

Oda Mengatakan:

"20 tahun yang lalu, ketika saya baru saja memulai sebagai pencipta manga, banyak orang yang mengatakan 'Kesenian anda benar-benar tidak biasa.' Bahkan saat One Piece memulai serialnya, orang terus mengatakan hal-hal seperti 'Aku benci senimu', 'Senimu terlihat aneh, tapi aku suka ceritanya.' "

"Dan saya benar-benar mengerti apa yang mereka katakan, karena saya melakukan semua yang saya bisa untuk membuat sesuatu karya yang berbeda dari manga yang di buat orang lain."

20 tahun yang lalu Oda mulai menulis dan menggambar manga bertema bajak laut. Menjadikan karyanya dalam kategori seri yang tidak populer di Jepang. 20 Tahun kemudian, cerita yang katanya tidak populer di Jepang itu saat ini masih berlangsung dan menjadi salah satu manga raksasa.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru