Tepat pada Tanggal 26 September 2017, Ragnarok Gravindo menghadirkan 1 Job Baru yaitu Gunslinger. Sesuai slogan nya yang berbunyi “Stronger Than Steel, Faster Than Thunder”. Gunslinger adalah Job bertipe yang mengandalkan kelincahan dan memiliki kekuatan serangan yang besar, Job ini memiliki DPS yang tinggi dan mudah digunakan untuk PVE maupun PVP.
Berikut adalah informasi singkat mengenai Job Gunslinger:
» [RUMOR] Sony Sedang Kembangkan Game God of War Terbaru Dengan Tema Mitologi Mesir
» Review The Ragnarok - Nostalgia Keluar Dari Handphone, Cukup Asik Dimainkan Mobile
» Spek PC Buat Mainin God of War Ragnarok Udah Dirilis, Butuh 4070 Ti Buat Rata Kanan!
» Addie MS Twilite Orchestra akan Hadirkan Nostalgia Konser Video Game
» [RUMOR] God of War Ragnarok Baru Akan Rilis di PC Pada Tahun 2025
Gunslinger adalah satu-satunya profesi di Ragnarok Online yang menggunakan senjata api sebagai senjata nya, skill nya yang beraneka ragam, mereka tidak hanya dapat menyerang dengan kekuatan yang luar biasa, tetapi juga dapat melemahkan pertahanan musuh2nya.
Selain mengupdate Job baru Gunslinger, Tim Gravindo juga menambahkan 2 kota baru, yaitu Einbroch dan Einbech. Dan menghadirkan 1 MVP baru yang menantang, yaitu RSX0806. Dalam rangka memeriahkan hadirnya Job Baru Gunslinger, Tim Ragnarok Online Gravindo menghadirkan beragam event seru yang ditujukan khusus untuk komunitas RO, simak informasi lengkapnya melalui link ini.
(KotakGame)
Recommended by Kotakgame