NEWS

Visual Novel Kawaii 'Doki-Doki Literature Club' Ini Tidak Seperti Yang Kamu Bayangkan

Culdesacc   |   Kamis, 12 Oct 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Baru-baru ini, warganet dikagetkan dengan kehadiran game Doki-Doki Literature Club yang hadir dengan gaya moe namun dengan twist yang mengagetkan. Sebenarnya apa sih Doki-Doki Literature Club ini? Yuk disimak bahasannya.

Visual Novel ini berkisah tentang kehidupan klub literatur yang beranggotakan Sayori, si gadis imut yang periang. Natsuki, gadis tsundere yang suka memasak. Yuri, gadis pendiam yang senang membaca buku. Dan Monika, ketua klub literatur yang mengayomi mereka. Bersama klub literatur, tujuanmu adalah bersenang-senang sambil beraktivitas dengan gadis impianmu.

Baca ini juga :

» Agen Twilight dan Thorn Princess Terjun ke dalam Aksi Battle Royale! Siapa yang Mampu Bertahan?
» Pertama Kalinya! eFootball™ Jalin Kolaborasi dengan Anime
» Guest Star AFAID 2024 Diumumkan! Cosplayer Hakken dan Penyanyi NANO Kembali Tampil di Indonesia
» Jadwal dan Venue Tokyo Game Show 2024 Diumumkan! Angkat Tema "Trailblaze the World with Gaming"
» Sang Ninja Hadir di Dunia Nyata! Film Live Action Naruto Resmi Digarap oleh Sutradara Film Shang-Chi!

Trailernya bisa langsung dilihat disini:
Fitur dari game ini adalah mini game puisi, dimana puisi yang kamu susun akan berpengaruh terhadap poin-poin yang disukai oleh karakter incaranmu. Tapi walaupun game ini terlihat imut, plot twist dalam ceritanya akan merubah pandanganmu tentang game ini.

Penasaran? Doki-Doki Literature Club bisa kamu download gratis lewat Steam, atau langsung di situsnya ddlc.moe. Tapi ingat, game ini bukan untuk kamu yang mudah takut.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru