NEWS

Hello Neighbor Isyaratkan Akan Rilis Di PS4 dan Nintendo Switch?

Salinolino   |   Senin, 01 Jan 2018


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Beberapa belakangan ini game Hello Neighbor menjadi game yang cukup Hype untuk para gamer, meskipun pada awal perilisan mendapatkan respon negatif. Dan untuk para penggemar game ini, TinyBuild mungkin akan merilis Hello Neighbor untuk Nintendo Switch.

Hello Neighbor membimbing pemain dengan membobol rumah tetangga baru mereka dan menuju ke ruang bawah tanah mereka untuk menemukan semacam rahasia mengerikan. Dibangun dengan Unreal Engine 4 dan dirilis untuk PC dan Xbox One, gaya artistik permainan, gagasan fundamental, dan konsep cerita awalnya dipuji menjelang rilis. Dan bahkan setelah itu, premis permainan dianggap cukup unik untuk sebuah industri yang sebagian besar dalam menggabungkan first-person stealth dengan horror.

Baca ini juga :

» Bentar Lagi Rilis di PC! Ini dia Spesifikasi PC Buat Mainin Ghost of Tsushima: Director's Cut!
» Founder T-Series Mendorong Persatuan India agar Tidak Tersalip dengan MrBeast dalam Subscriber YouTube
» My Lovely Daughter dan My Lovely Wife Sekarang Bisa Dimainkan di GameQoo
» iShowSpeed Rayakan 24 juta Subscriber YouTube dengan Loncat ke Setup Streamingnya!
» T1 Umumkan Kehadiran Streamer Cantik, Nastasia Adeline, sebagai Influencer Baru!

Hello Neighbor di situs PEGI mengungkapkan bahwa game tersebut memiliki peringkat PEGI untuk Nintendo Switch di samping PC dan Xbox One-nya. Rating PlayStation 4 juga terdaftar. Ketiga judul tersebut mencantumkan tanggal rilis pada tanggal 8 Desember 2017. Dan satu hal yang terlihat agak aneh adalah tanggal rilis yang tertulis sama dengan versi PC dan Xbox-nya. Mungkinkah ini hanya salah tulis saja?

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru