NEWS

AMD Ryzen Generasi Ketiga Diumumkan, Spek Gahar Nggak Pake Mahal!

Taufik Hidayat   |   Rabu, 29 May 2019


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Setelah berhasil melenggang selama tahun 2017 dan 2018 bersama dengan prosesor Ryzen miliknya, AMD tampaknya akan meneruskan tren positif tersebut pada tahun 2019 ini dengan prosesor Ryzen generasi ketiga miliknya. Menariknya, AMD juga telah menyiapkan generasi terbaru prosesor miliknya yang memiliki arsitektur 7nm.

Dari banyaknya seri yang ditawarkan oleh AMD pada Ryzen generasi ketiga tersebut, yang paling menarik perhatian adalah Ryzen 9 3900X yang menawarkan spesifikasi dengan 12 core serta 12 threads yang hanya memakan TDP 105. Apalagi, harga yang ditawarkan cuma USD 499 atau sekitar IDR 7 jutaan dan bisa menyaingi performa Core i9 9920X.

Sumber: Twitter Hassan Mujtaba

Baca ini juga :

» China Larang Pakai Prosesor Intel dan AMD di Komputer Instansi Pemerintah! Kurangi Pakai Produk AS?
» AMD Gelar Acara Peluncuran Prosesor dan GPU Desktop Generasi Terbaru Ryzen 8000G dan RX 7600XT
» uHigh Farewell dari Bigetron, Ryzen: Dia Emang Mau Pulang ke Malaysia!
» AMD Hadirkan Kembali Industri Otomotif dengan AI Engine Canggih di CES 2024
» PC Gaming Gak Perlu Gede! Youtuber AD Review Ngasih Liat Mini PC Keren Yang Bisa Main Game AAA!

Salah satu fitur yang akan dimilikinya dan menarik perhatian adalah dukungan PCIe Gen4 yang akan membuat kartu grafismu akan jauh lebih optimal dan ngebut. Disisi lain, fitur Precision Boost Overdrive dan XFR kemungkinan besar juga disempurnakan oleh pihak AMD. Beberapa motherboard AM4 lawas seperti B350 dan juga X370 dipastikan bisa digunakan untuk Ryzen generasi ketiga tersebut.

Semua lini prosesor Ryzen generasi ketiga di atas akan dirilis bersamaan pada 7 Juli mendatang.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru