NEWS

Kemkominfo Sarankan Game "Arknights" Untuk Mengisi Waktu Luang Saat di Rumah Aja

Taufik Hidayat   |   Senin, 11 May 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Game yang sedang hangat-hangatnya dikalangan pecinta jejepangan, yaitu Arknights memang sangat booming belakangan ini. Tidak mengherankan jika komunitas game tersebut saat ini berkembang sangat pesat. Tidak hanya diberbagai belahan dunia, tetapi juga di Indonesia lho Kotakers.

Melalui halaman resmi LINE miliknya, Kemkominfo menyarankan berbagai game yang aman bagi kamu yang ingin mengisi waktu luang. Beberapa game yang umum seperti PUBG, Fortnite, Uno, The Sims 4 disebutkan. Selain itu, game yang booming seperti Animal Crossing juga disarankan. Menariknya, game "wibu" seperti Arknights juga disarankan oleh Kemkominfo. Kamu bisa melihat gambarnya di bawah ini.

Baca ini juga :

» Selain #TOSDULU, Kolaborasi RRQ & EVOS Juga Hadirkan T-Shirt Keren!
» Masih Unbeaten, AP Bren dan ECHO Esports Jadi yang Terkuat di Minggu Awal MPL PH Season 13!
» Youtuber Bernama Karl Buat Colloseum dengan 1 Juta Blok di Minecraft!
» Kembali Ciptakan Meta Baru, Freya Goldlane Akhirnya Hadir di MPL PH Season 13!
» Bangga dengan Talenta Indonesia, Coach Justin Kaget Bahwa Esports Indonesia Miliki Banyak Prestasi!

Arknights sendiri memiliki mekanisme gameplay yang cukup unik. Secara garis besar, Arknights membawa konsep TD aka Tower Defense yang selama ini kita kenal yang tentu saja akan menguji kejeniusan berfikir para gamer. Hanya saja, disini para pemain menggunakan karakter sebagai tower untuk menghalang musuh. Para pemain dituntut untuk mengatur tim dengan berbagai karakter yang disediakan yang tentunya hadir dalam berbagai rarity.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru