NEWS

Berjuang Keras Meraih Crown di Fall Guys, Perjalanan TimtheTatman Akan Difilmkan ESPN!

Bimo Mahardika   |   Senin, 12 Oct 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Fall Guys: Ultimate Knockout merupakan salah satu game yang populer dan banyak dimainkan oleh khalayak ramai. Setiap ada game yang viral, tidak sedikit streamer yang langsung memainkannya demi meraih jumlah view. Hal tersebut seperti apa yang dilakukan salah satu streamer Twitch TimtheTatman.

Baca ini juga :

» Rumor Game Watch Dogs Series Ga Bakal Dilanjut Sama Ubisoft, Termasuk Franchise Watch Dogs lainnya!
» Menkominfo Terbitkan Peraturan Menteri Nomor 2 Tahun 2024 Untuk Regulasi Video Game di Indonesia!
» LPAI Minta Kominfo Untuk “Bersihkan” Game Dengan Unsur Kekerasan
» CEO Saber Interactive Katakan Harga Game Bisa Lebih Mahal Dari 70 USD
» ESRB, Badan Rating Game AS Ingin Ada Scan Wajah Buat Verifikasi Umur Sebelum Main Game!

TimtheTatman langsung memainkan Fall Guys seperti banyak streamer lainnya. Namun perbedaannya adalah ia sempat kesulitan untuk mendapatkan kemenangan hingga banyak pihak meledeknya. Tidak hanya teman para streamer yang meledeknya, bahkan sampai pihak Fall Guys pun sempat meledeknya karena tidak pernah mendapatkan crown.


Sumber: Twitter @ESPN_Esports

Namun TimtheTatman tidak pantang menyerah dan terus berusaha hingga akhirnya berhasil mendapatkan crown. Banyak pihak yang mengucapkan selamat terhadapnya atas kemenangannya tersebut pada Agustus 2020 kemarin.

Setelah lama berlalu, kini terdapat pemberitaan bahwa kisah TimtheTatman dalam perjalanannya mendapatkan Crown akan difilmkan oleh ESPN. Tentunya hal tersebut cukup menarik untuk dinantikan. Kita tunggu bersama-sama.

Sumber: Twitter @ESPN_Esports

*

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru