NEWS

Microsoft Himbau Agar Jangan Hembuskan Asap Vape ke Xbox Series X!

Taufik Hidayat   |   Minggu, 15 Nov 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Tahun 2020 adalah tahunnya yang sangat spesial bagi para gamer di seluruh dunia. Pasalnya, pada akhir tahun nanti akan ada "perperangan" antar dua konsol raksasa, yaitu Xbox Series X dan juga PlayStation 5. Saat ini, para gamer yang beruntung sudah bisa menyicipi konsol next-gen, salah satunya adalah Xbox Series X.

Karena barunya perilisan, tentu saja banyak gamer yang ingin mencoba berbagai hal di konsol tersebut. Salah satunya adalah video yang cukup viral dimana seorang gamer mencoba "nge-vape" yang diarahkan ke Xbox Series X miliknya. Hasilnya, asap seperti uap muncul dan terbang keatas karena memang bagian atasnya adalah exhaust untuk mengeluarkan panas.

Baca ini juga :

» Shift Up, Developer Stellar Blade, Cari Rekrutan Baru Untuk Proyek Next-Gen
» Bocoran Foto Xbox Series X Versi Digital Perlihatkan Tidak Ada Perubahan Desain!
» Boss Xbox Phil Spencer Ingin Xbox Ikut Terjun ke Ranah Konsol Handheld?
» Dragon's Dogma 2 Dikabarkan Tidak Akan Memiliki Settingan Graphic Mode Untuk Konsol
» Misi Contra: Operation Galuga Dimulai 13 Maret, Demo dan Preorder Tersedia Sekarang

Hal tersebut awalnya dianggap sebagai produk "cacat" karena mengeluarkan asap. Namun, Xbox telah mengklarifikasinya. Karena kejadian itu juga, Xbox secara resmi mengingatkan kepada para gamer untuk jangan mengarahkan asap vape ke konsol besutannya karena hal tersebut memang berbahaya.

(KotakGame)

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru