NEWS

Distributor Vietnam Bocorkan Harga VGA RTX 4090 hanya Sekitar IDR31 Juta

Billy Mariza   |   Jumat, 16 Sep 2022


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
RTX 4090 milik NVIDIA akan diumumkan minggu depan, namun harga yang ditunggu-tunggu dari VGA yang akan paling tertinggi masih menjadi tanda tanya. Namun salah satu distributor Vietnam mendapatkan bocoran harga dari kartu VGA 4090 tersebut. AZPC, sebuah perusahaan PC Vietnam, yang terutama berfokus pada Workstation dan PC yang berfokus pada bisnis saat ini menawarkan pre-order RTX 4090, meskipun kartu tersebut tidak diumumkan secara resmi. Perusahaan saat ini menawarkan dua SKU yang berbeda, model "Basic" USD2,1 ribu (IDR31 Juta) dan model "Premium" USD2,5 ribu (IDR37 Juta). Baca ini juga :

» Tencent X Intel Umumin Konsol Handheld Baru Pakai Layar 3D-Visual Pertama di Dunia!
» Back To Back Juara World Championship! Jadi Juara World 2024, Faker Bersama T1 Cetak Sejarah Baru
» Intel dan Samsung Mungkin Bentuk Aliansi untuk Saingi TSMC dalam Produksi Chip
» Uji Coba 6G Berhasil! Internet 50 Kali Lebih Cepat dari 5G, Bikin Shock!
» Menyusul God of War: Ragnarok, Game Marvel Spider-Man 2 Bakal Masuk ke PC 30 Januari 2025!

Perlu kamu catat bahwa sang distributor sebelumnya telah melakukan bocoran yang sama ketika RTX 3090 yang berakhir dengna harga USD1,5 ribu dengan sedikit fluktuasi. Harga VGA RTX 4090 ini juga didukung oleh YouTuber Moore's Law Is Dead yang memperkirakan harga-nya di sekitar itu. Sumber: Dexerto

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru