NEWS

Ubah iPhone Belasan Juta Jadi Pajangan Meja, Apple Umumkan Fitur StandBy!

Billy Mariza   |   Selasa, 06 Jun 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Salah satu fitur terbaru yang diumumkan pada iOS 17 adalah StandBy, yang mana ini akan mengubah iPhone milikmu menjadi pajangan meja ketika kamu menchargingnya dalam posisi landscape. Terlebih lagi fitur ini memanfaatkan Always on Display iPhone yang menampilkan waktu yang bisa dikustomisasi.

Baca ini juga :

» Bocoran Tiruan Body iPhone 16 Perlihatkan Ukuran Lebih Besar dan Ada Tombol Fisik Baru!
» iPhone Keluaran Pertama Dengan Penyimpanan 4GB Terjual Seharga 2 Miliar Rupiah di Acara Lelang!
» [RUMOR] Galaxy Z Flip 6 Bakal Pake Frame Titanium!? Ada Versi Snapdragon 8 Gen 3 dan Exynos 2400!
» Komunitas FC Mobile Indonesia Rayakan Kemenangan GarudaFM dan Kumaaa Bersama Anak Panti Asuhan
» Caviar Bikin Modifikasi Apple Vision Pro Berlapis Emas! Harganya Makin Ga Masuk Akal!


Sumber: WWDC 2023

Fitur ini juga mendukung berbagai sistem seperti Apple Home control, cuaca, musik, smarts stacks dan yang lainnya. Pada malam hari StandBy juga bisa beradaptasi menjadi lowlight dan red tone agar memberikan cahaya yang nyaman pada kegelapan.

Secara pintar nantinya Apple StandBy akan menjadi terang pada waktu yang tepat seperti menunjukkan waktu meetingmu atau alarm kamu bangun. Mengingat ini menggunakan fitur Always on Display, jadi kamu hanya bisa menggunakan fitur ini pada seri Pro saja.

Sumber: WWDC 2023

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru