Dragon Mania Legends merupakan game bergenre simulasi buatan Gameloft yang dikembangkan untuk gadget berbasis Android, iOS dan Windowes Phone. Game ini akan membawa pemain dalam pengalaman membesarkan naga, melatihnya mulai dari kecil hingga besar, hingga mempergunakannya untuk bertempur melawan Bangsa Viking.