Football Manager Handheld 2015 merupakan seri terbaru FM di perangkat mobile dan juga tablet. Disini pemain bisa meraih mimpi kalian menjadi seorang manager di tim sepak bola profesional. Tidak hanya mengatur taktik dan strategi saja, tetapi juga transfer pemain dan kegiatan lain dari seorang manager tim sepak bola sesungguhnya. Rasakan tegangnya pertandingan di atas lapangan sebagai manager.