Mengambil tempat pada sebuah peperangan dasyat yang terjadi pada tahun 2741. Seorang kapten bernama Jacob Angelus dari NSA menjadi pusat perhatian di sebuah pertempuran melawan Terran Empire. Dalam usaha untuk menghancurkan NSA selamanya, Teran Empire mengirimkan ras alien yang terdiri dari berbagai prajurit kuat. Harapan satu-satunya bagi NSA adalah memulai suatu perjalanan ke suatu bagian galaksi yang lain. Jacob Angelus harus berusaha mencari jalan keluar demi keselamatan rakyatnya.