Feature

Auto Numbawan! Ini Dia Tips dan Trik Menggunakan Komposisi Dewa di Auto Chess

oleh: Billy Mariza

Penutup

Daftar Hero yang dapat ditambahkan ke dalam Komposisi Divinity :

  • - Tsunami Stalker atau Siren (pilih salah satu, untuk mengincar skill utama dari hero ini yaitu Stun secara Area)
  • - Shining Dragon
  • - Seluruh Hero dengan (tips tambahan hindari menggunakan hero yang memiliki ras yang sama, jika memilih Water Spirit, mau tidak mau harus membuang Thunder Spirit dalam komposisi dan menggantikannya dengan Synergy Assassins)
  • - Ras Goblin terutama Heaven Bomber yang memiliki damage yang cukup besar, dan maksimal memberi 2 hero sebelum Synergy Goblinnya aktif.
  • - Blight Sorcerer, selain memberikan efek slow ke musuh, ia cukup berguna untuk membangkitkan Synergy Mage di dalam Komposisi.


Baca ini juga :

» Rekomendasi Build Kirara di Genshin Impact versi 3.7
» Rekomendasi Build Yoimiya di Genshin Impact versi 3.7!
» Rekomendasi Build Yae Miko di Genshin Impact versi 3.7!
» Rekomendasi Build Kaveh di Genshin Impact versi 3.6
» Rekomendasi Build Baizhu di Genshin Impact versi 3.6
Demikian lah Guide, Tips, dan Trik dari Kru KotGa bagaimana membangun Komposisi Dewa yang terbilang masih Meta dari game ini hingga sekarang. Namun jika kamu belum menemukan komposisi ini dari awal, setidaknya jangan dipaksakan, cobalah bermain dengan hero yang ada sampai komposisi Dewa ini tercapai.

Yuk, main terus Auto Chess, siapa tahu ketemu Kru KotGa ketika bermain!

(KotakGame)

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru