Feature

Dulu Sempat Dilarang Orang Tua Ngecast? Sedikit cerita Bro Pasta Si Caster Serba Bisa

oleh: Cita Aditya

Halaman 4

View this post on Instagram

Sok serius beuuuuddddd

A post shared by Riantoro "Pasta" Yogi (@bro_pasta) on


Sumber: Bro Pasta Instagram

Kru KotGa: Gimana perkembangan esports di Indonesia menurut Bro pasta?

Bro Pasta: Udah pesat banget sih menurut gue sendiri. Soalnya sejak Mobile Legends: Bang Bang itu masuk, semuanya langsung berubah dan banyak yang memperhatikan esports. Cuma pendapat gue pribadi ya rada pilih kasih aja sih. Yang berkembang game-game smartphone dan untuk game pcnya sendiri rada tertinggal. Tapi sejauh ini bagus-bagus aja kok.

Baca ini juga :

» Pionir Esports Indonesia! 7 Atlet Esports Legendaris Indonesia!
» Indo Pride! Arjuna Indonesia yang Berprestasi di Ajang Esports Internasional!
» Sang Raja dan Landak Kuning Masih Terdepan! Inilah Prediksi Juara MPL Indonesia Season 9!
» Ditukar Ginjal saja Tidak Cukup! 7 Pemain Esports Indonesia yang Memiliki Harga Termahal!
» WORLDS Pertama, MPL ID Ketiga! 7 Turnamen Esports Paling Banyak ditonton Pada Tahun 2021!
Kru KotGa: Apa resolusi jangka pendek dan jangka panjang dari Bro Pasta?

Bro Pasta: Jangka pendek mungkin ingin buka bisnis kali ya hehe. Soalnya udah kepikiran beberapa kayak clothingan kemarin. Terus jangka panjang mungkin serius di bisnis aja. Gue ga tahu juga berapa lama gue bakal di bidang esports. Gue juga gak tahu kan sampai kapan orang-orang betah liat tampang gua di layar monitor mereka masing-masing hahaha.

Itu dia Kotakers interview singkat bersama Bro Pasta. Nantikan interview KotakGame bersama influencer lainnya ya!

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru