Review

ASUS ROG Strix GL503VM Scar, Zona Nyaman Gamer!

Halaman 3

Lancar jaya melibas game apapun

Tentu saja yang diharapkan ketika bermain di PC/laptop gaming adalah kemampuan diatas rata-rata dibanding pada konsol yang terbatas. ROG Strix GL503VM mampu mengeluarkan performa terbaik untuk memainkan game terkini, bahkan dengan settingan rata kanan. Apalagi, game-game esports seperti CS:GO, Overwatch, dan juga PlayerUnknown's Battlegrounds. Berikut hasilnya:

Ketika dicoba untuk memainkan CSGO dengan settingan rata kanan, laptop gaming ini mampu mendapatkan Rata-rata framerate sampai dengan 200 FPS lebih. Ketika memainkan Overwatch dengan settingan Ultra, laptop gaming ini mampu mendapatkan framerate rata-rata 151 FPS.

Dicoba untuk memainkan yang lebih berat, laptop gaming masih bisa menunjukan performa yang baik. Ketika memainkan PlayerUnknown Battlegrounds, laptop gaming ini mampu mendapatkan frame-rate rata-rata 80 FPS dengan settingan high.

Baca ini juga :

» Review ROG Ally X
» Review ASUS TUF Gaming F16 2024
» Review ASUS Zenfone 11 Ultra
» Review ASUS TUF Gaming A15
» Review MSI Cyborg 14 A13VF
ROG Strix GL503VM mampu menemani kru KotGa menangani pekerjaan selama kurang lebih 6 jam. Sementara ketika memainkan game, laptop gaming ini hanya mampu bertahan selama kurang lebih 2 jam. Oh ya, untuk melengkapi dan memperlihatkan sebuah gambaran sejauh mana kemampuan laptop gaming ROG Strix GL503VM. Kru KotGa juga melakukan beberapa benchmark sintetis. Berikut hasilnya:

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru



Most Popular Previews
Belum ada Preview