NEWS

10 Game yang Paling Banyak Dibicarakan di Twitter

ClockWorange   |   Rabu, 26 Dec 2018


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Beberapa hari sebelum menyambut tahun 2019, banyak web atau perusahaan mengungkapkan "top tens" untuk kategori apa saja di tahun 2018, seperti Google yang mengeluarkan top games in 2018. Tidak mau kalah Twitter juga membuat topik "top tens" dengan pembahasan yang membahas tweet pembicaraan terbanyak tahun ini, termasuk video games.

Dan ini dia video game yang menjadi topik pembicaraan terbanyak di tahun 2018.

  • 1. Fortnite
  • 2. Call of Duty
  • 3. Overwatch
  • 4. Pokemon
  • 5. EA Sport Madden NFL
  • 6. NBA 2K
  • 7. Super Mario
  • 8. Super Smash Brothers
  • 9. Splatoon
  • 10. Grand Theft Auto


Baca ini juga :

» Sebanyak 19 Ribu Website Pemerintah Disusupi Judi Online, Kominfo: "Tanggung Jawab Masing-Masing!"
» Masih Mau Tarung, Elon Musk Sebut Dirinya Siap Kapan Saja Untuk Baku Hantam dengan Mark Zuckerberg!
» Gokil Abis! MrBeast Dapatkan 26 Juta Subscriber dalam 28 Hari!
» ASUS Umumkan kehadiran ASUS NUC 14 Performance Bertenaga AI
» Waduh! Browser Google Chrome Dituduh Diam-Diam Mengirimkan Informasi Ke Google!

Keberadaan Fortnite di puncak tidaklah mengherankan 200 juta pemain sudah teregistrasi dan 8,3 juta player aktif. Sedangkan game yang paling banyak dibicarakan adalah game-game dari Nintendo. 4 game dari Nintendo menduduki top 10, yaitu: Pokemon, Super Mario, Super Smash Brothers, dan Splatoon.

Jadi bagaimana Kotakers, apa game-game di atas pantas menjadi topik pembicaraan? Atau ada game yang menurut Kotakers lebih bagus dan pantas menjadi topik pembicaraan? Tuliskan pendapat kalian melalui kolom komentar di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru