NEWS

Terus Berlanjut, Anime "Goblin Slayer" Season 2 Resmi Diumumkan!

Taufik Hidayat   |   Senin, 01 Feb 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Anime Goblin Slayer memang sudah sangat menghebohkan ketika episode pertamanya ditayangkan. Melalui adegan yang terlihat "sadis" tersebut, Goblin Slayer sukses membawa pecinta anime untuk setidaknya "mantengin" anime tersebut hingga season pertamanya berakhir. Apakah kamu masih panasaran dan ingin anime Goblin Slayer segera berlanjut?

Baru-baru ini, telah dipastikan bahwa anime Goblin Slayer akan mendapatkan season 2. Dilansir dari ANN, hal tersebut diumumkan melalui GA Fes 2021. Namun sayangnya, belum ada jadwal yang diinfokan.

Baca ini juga :

» Kolaborasi Klub Basket Lakers dengan Anime One Piece Berikan Kejutan Untuk Penggemar
» Episode Terakhir Dragon Ball DAIMA Akan Berakhir Bertepatan Dengan Hari Akira Toriyama Tutup Usia
» Anime Adaptasi Dante dari Devil May Cry Akan Tayang di Netflix Tanggal 3 April 2025
» RRQ Umumkan Kolaborasi Seru dengan That Time I Got Reincarnated as a Slime, Siap Hadirkan Kejutan Baru!
» Ghost of Tsushima Akan Mendapatkan Adaptasi Anime, Rilis 2027!

Menceritakan tentang kehidupan para petualang di dunia fantasi, seorang Priestess muda yang pertama kali menerima quest bergabung dengan party yang beranggotakan Knight, Mage dan Fighter amatir. Menganggap remeh sebuah quest dimana mereka diharuskan menghabisi Goblin, mereka datang ke gua tanpa persiapan yang matang dan berujung disergap oleh para Goblin. Kelanjutannya? Silahkan tonton sendiri.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru