NEWS

Semakin Over Power! Akhsan dan Master Yi Mendapatkan Buff Pada Patch 2.4a!

Junior Cesaerea   |   Kamis, 19 Aug 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Riot Games selaku developer dan publisher dari League of Legends Wild Rift kembali memberikan update agar game yang mereka kembangkan selalu dapat dimainkan oleh para pemain setianya. Pada patch 2.4a ini Riot Games melakukan buff kepada dua hero yang bisa dikatakan sangat kuat yakni Akhsan dan Master Yi.


Akhsan dan Master Yi sendiri merupakan dua hero yang sangat kuat sebelum di buff pada patch 2.4a ini. Para pemain dari League of Legends Wild Rift berharap kedua hero tersebut mendapatkan nerf atau adjustment, namun kenyataan tidak berkata seperti yang diharapkan para pemain tersebut. Akhsan dan Master Yi justru mendapatkan buff pada patch 2.4a, Akhsan sendiri bisa dikatakan sangat kuat karena skill yang dimilikinya bisa membangkitkan pemain yang sudah mati dan skill-skillnya yang bisa dibilang sangat sakit apabila terkena.

Baca ini juga :

» Terlihat di Gaming House Dominator Esports, Kamisama InYourDream Pindah Haluan ke HoK?
» Tampil di Esports World Cup 2024, BTK Bakal Diakuisisi Organisasi Besar Esports Dunia?
» Tanggapi Performa RRQ Hoshi di Derby Klasik, Zeys: Mereka Kalah Draft dan Kurang Pede!
» Tanggapi Penampilan RRQ Hoshi Saat ini, Bang Xinnn: Menurut Gua, Ada Sesuatu yang Salah Dalam Tim!
» Tak Dapat Tempat Utama di EVOS, Veldora Tanya Lemon Mengenai Open Trial di Team RRQ!

Sementara untuk Master Yi, bisa dikatakan sudah cukup meresahkan karena damage skill yang dimilikinya sangat sakit dan wajib untuk di nerf atau adjustment. Dengan di buffnya Master Yi dan Akhsan, kemungkinan besar kedua hero ini akan menjadi langganan ban di Wild Rift nantinya.

(KotakGame)

Jangan lupa juga untuk ikuti Giveaway dari KotakGame. Cek video dibawah ini ya:

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru