NEWS

Akibat Over-Demanding, Beberapa VTuber Mulai Mengalami Kelelahan dan Stress

Billy Mariza   |   Minggu, 12 Dec 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Sebuah portal Jepang Cyzo Woman menyebutkan bahwa industri Virtual YouTuber (VTuber) sudah over-demanding, sehingga menyebabkan beberapa diantara mereka mengalami kelelahan secara fisik dan mental akibat terus menerus bersaing untuk mendapatkan perhatian viewer.

Tentunya hal ini terkait dengan berbagai VTuber yang mengalami hiatus seperti Kizuna AI, Mayumuzumi Kai, Ratna Petit, hingga Inugami Korone. Banyak dari mereka mengungkapkan jika hal ini berkaitan dengan berkurangnya viewer dari Kizuna AI serta keputusan "pemisahan dari Kizuna AI" yang dianggap banyak penggemar yang berhenti mendukung VTuber pertama di dunia tersebut.

Baca ini juga :

» Kerjasama Dengan Kadokawa, Adaptasi Anime Garena Free Fire Resmi Diumumkan!
» Agen Twilight dan Thorn Princess Terjun ke dalam Aksi Battle Royale! Siapa yang Mampu Bertahan?
» Pertama Kalinya! eFootball™ Jalin Kolaborasi dengan Anime
» Guest Star AFAID 2024 Diumumkan! Cosplayer Hakken dan Penyanyi NANO Kembali Tampil di Indonesia
» Jadwal dan Venue Tokyo Game Show 2024 Diumumkan! Angkat Tema "Trailblaze the World with Gaming"

Disisi lain VTuber Nijisanji Mayuzumi Kai mengumumkan hiatusnya hingga akhir Januari 2022 akibat menderita gejala "depresi sedang", Ratna Petit yang mengalami sakit selama 6 bulan terakhir, hingga Inugami Korone yang harus memperpanjang jeda hiatusnya tanpa batas waktu karena dia belum sepenuhnya pulih.

Korone didiagnosis stress karena kurang tidur mengingat Doggo yang satu ini sering sekali dimarahi oleh mane-chan (Manager di hololive) akibat sering tidak tidur.

Sumber: Somoskudasai

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru