NEWS

Berpotensi dapat Medali! Ibnu Riza Sebut Cabor Esports ini Pantas Berangkat ke SEA Games Kemarin!

Junior Cesaerea   |   Jumat, 03 Jun 2022


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
SEA Games 2021 Hanoi memang sudah berakhir, Indonesia sendiri berhasil meraih cukup banyak medali dari tim yang dikirimkan pada turnamen olahraga terbesar di Asia Tenggara tersebut. Total Indonesia meraih enam medali yang terdiri dari dua emas, tiga perak, serta satu medali perunggu. Namun, secara mengejutkan mas Ibnu Riza yang menjadi Ketua Badan Timnas Indonesia menyebutkan ada satu cabang yang berpotensi untuk meraih medali setidaknya perak pada livestreaming Mas Dean.

“Menurut aku, ada satu sih nomor yang memang pantas untuk berangkat, dalam arti potensi nih. Minimal dapet perak, ada satu nomor yang menurut aku bisa masuk final lah. Aku ga bisa sebut nama gamenya apa, tapi ya kembali lagi ke kondisinya seperti bracket mempengaruhi banget. Pokoknya balik lagi ke kondisi dan situasi turnamennya.” Ucap Ibnu Riza pada livestreaming Dean KT.


Baca ini juga :

» Terlihat di Gaming House Dominator Esports, Kamisama InYourDream Pindah Haluan ke HoK?
» Tampil di Esports World Cup 2024, BTK Bakal Diakuisisi Organisasi Besar Esports Dunia?
» Tanggapi Performa RRQ Hoshi di Derby Klasik, Zeys: Mereka Kalah Draft dan Kurang Pede!
» Tanggapi Penampilan RRQ Hoshi Saat ini, Bang Xinnn: Menurut Gua, Ada Sesuatu yang Salah Dalam Tim!
» Tak Dapat Tempat Utama di EVOS, Veldora Tanya Lemon Mengenai Open Trial di Team RRQ!

Hal ini sendiri diucapkan oleh Mas Ibnu Riza karena dirinya sendiri hadir dalam ajang tersebut. Sistematis di lapangan sendiri pastinya sudah disiapkan, namun, hal-hal lain dapat terjadi di ajang esports Asia Tenggara ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru