Feature

5 Anime Adaptasi Game Terbaik Yang Harus Kamu Tonton!

oleh: Culdesacc
5 Anime Adaptasi Game Terbaik Yang Harus Kamu Tonton!

Salah satu keluhan yang diberikan oleh para fans tentang anime yang diadaptasi dari sebuah game adalah anime tersebut tidak sesuai dengan ekspektasi mereka, baik dari kualitas animasi ataupun penceritaan yang terkesan terlalu diburu-buru. Nah, kali ini kru KotGa akan memberikan rekomendasi 5 anime terbaik yang diadaptasi dari game. Penasaran listnya apa saja? Yuk, simak pembahasannya!

Baca ini juga :

» Awas Maksiat! 7 Game Mobile Yang Gak Boleh Kalian Mainin Sebelum Buka Puasa Edisi 2022!
» Nyesel Kalau Gak Nonton! Ini Dia 7 Rekomendasi Anime Baru Yang Akan Rilis di 2022
» Sembari Menunggu Arcane Season 2, Ini Dia Deretan Anime Yang Harus Kamu Tonton Kalau Kamu Suka Arcan
» Mau Jadi Tanjidor? Ini Dia Deretan Game Adaptasi Anime Yang Gak Akan Ngecewain!
» Udah Pernah Maenin Belom? Ini Dia 7 Rekomendasi Game JRPG Yang Keren Dan Asik Di Steam!
Tales of the Abyss

Anime dari Tales of the Abyss kembali menceritakan tentang kisah Luke fon Fabre yang terpental ke dunia luar setelah bertarung dengan perempuan misterius bernama Tear. Di jalan perjalanannya untuk pulang ke rumah, Luke menemukan rahasia yang tak terduga mengenai dirinya dan salah satu jendral berdarah dingin, Asch the Bloody. Adaptasi anime yang memiliki 26 episode secara keseluruhan ini mampu memotong bagian-bagian tak penting dalam gamenya, bahkan menambahkan beberapa adegan penting tentang Asch dalam animenya.

Persona 4 the Animation

Persona 4 the Animation menceritakan tentang Yu Narukami, yang baru saja pindah ke desa Yasoinaba dikarenakan pekerjaan orang tuanya. Sejak ia menginjakkan kaki di desa ini, terdapat insiden mengejutkan dimana terdapat orang-orang yang mati tergantung di atas tiang listrik. Yu mendapatkan kekuatan untuk memasuki dunia televisi, dan membangkitkan kekuatan Persona miliknya.

Fitur Index :

  1. Halaman 2
Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru