Feature

Rekomendasi Build Traveler Dendro di Genshin Impact versi 3.0!

oleh: Billy Mariza


Region baru dapat memberimu pengalam baru untuk menggunakan Traveler dengan elemental baru, Sumeru akan memungkinkan Traveler menggunakan elemental Dendro. Namun berbeda dengan Anemo ataupun Geo, Traveler Dendro hanya efektif jika kamu menggunakannya sebagai Sub DPS karena ia memiliki versatile yang sama dengan Collei yakni mengandalkan Elemental Burst-nya untuk memenangkan pertempuran.

Tetapi setidaknya kamu gak perlu mengeluarkan budget lagi untuk meningkatkan level-nya, terkecuali untuk talent-nya yang mau tidak mau harus kamu build ulang lagi seperti sebelumnya.

Jadi berikut tips membuild Collei di Genshin Impact versi 3.0

Rekomendasi Senjata




Sumber: Dok.KotGa

Sebenarnya untuk senjata banyak yang bisa digunakan oleh Traveler, namun yang paling efektif bisa menggunakan Mistsplitter Reforged dan Freedom-sworn. Tetapi kamu bisa menggunakan senjata *5 lain yang memiliki main status Crit Rate atau Crit DMG lainnya, tapi biasanya pasifnya tidak terlalu efektif.

Sedangkan untuk *4 kamu bisa menggunakan Sapwood Blade, Amenoma Kageuchi, atau Favonius Sword.

Baca ini juga :

» Rekomendasi Build Kirara di Genshin Impact versi 3.7
» Rekomendasi Build Yoimiya di Genshin Impact versi 3.7!
» Rekomendasi Build Yae Miko di Genshin Impact versi 3.7!
» Rekomendasi Build Kaveh di Genshin Impact versi 3.6
» Rekomendasi Build Baizhu di Genshin Impact versi 3.6

Rekomendasi Artefak




Sumber: Dok.KotGa

Untuk artefak kamu bisa menggunakan Deepwood Memories yang meningkatkan Dendro DMG +15%, dan mengurangi Dendro RES musuh -30%.

Atau alternatifnya kamu bisa berfokus menggunakan Emblem of Severed Fate yang meningkatkan 20% Energy Recharge dan meningkatkan DMG Elemental Burst 25% sesuai total Energy Recharge.

Alasan mengapa kamu banyak membutuhkan ER karena Traveler mengandalkan Burst-nya, sehingga sangat diperlukan untuk kamu bisa secepat mungkin memberikan elemen Dendro kepada musuh secara konstan.

Berikut adalah list artefak yang tepat untuk digunakan oleh Traveler:

Circlet / Hat: Crit Rate/ Crit DMG/ Elemental Mastery (Energy Recharge/ Crit Rate/ Crit DMG/ ATK /ATK%/ Elemental Mastery)
Goblet: Dendro DMG Bonus (Energy Recharge/ Crit Rate/ Crit DMG/ ATK /ATK%/ Elemental Mastery)
Watch: ATK%/ Elemental Mastery (Energy Recharge/ Crit Rate/ Crit DMG/ ATK /ATK%/ Elemental Mastery)
Feather: (Elemental Mastery/ Energy Recharge/ Crit Rate/ Crit DMG/ ATK /ATK%)
Flower: (Elemental Mastery/ Energy Recharge/ Crit Rate/ Crit DMG/ ATK /ATK%)

Fitur Index :

  1. Halaman 2
Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru



Most Popular Feature
Tidak ada berita terpopuler