



Laptop gaming dengan performa tinggi biasanya gede, bulky, dan RGB di sana sini, tapi HP OMEN 16 untuk tahun ini gak gitu, karena laptop ini tampilannya ganteng banget, minimalis padahal performanya waduh, bikin kami naksir berat sama ini laptop. Datang dengan kode WF0031TX yang punya prosesor Intel® Core i7-13700HX dan GPU RTX 4070 yang udah pasti kombinasi sweet spot buat tahun ini.
Daripada penasaran, yuk langsung tonton aja videonya!
» ROG GR70: Mini PC Gaming Performa Monster dengan Ryzen 9 dan RTX 50 Series
» ASUS Merilis Ascent GX10: Superkomputer AI Pribadi Bertenaga NVIDIA Blackwell yang Ringkas dan Revolusioner
» Nvidia Caplok 4% Saham Intel, Kolaborasi Demi AI
» Tanpa Kedua Pelanggan Ini, Nvidia Kemungkinan Besar Akan Cepat Bangkrut! Siapa Mereka?
» Pengumuman Terbesar NVIDIA di Gamescom 2025: DLSS 4 dan RTX Remaster
Recommended by Kotakgame
Srikandi Dunia Esports Indonesia! Inilah Dere...
ROG GR70: Mini PC Gaming Performa Monster den...