NEWS

Anime McDonald's Ini Memperlihatkan Makna yang Mendalam!

Taufik Hidayat   |   Sabtu, 22 Apr 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Siapa sih yang tidak tahu restoran cepat saji McDonald's? Jika kamu pernah berfikir bahwa bekerja part-time di restoran cepat saji tersebut sangatlah sulit dan tidak menyenangkan, mungkin setelah melihat iklan komersil yang ditayangkan oleh McDonald's Jepang ini pikiran kamu akan berubah drastis.

Iklan komersil dalam bentuk anime ini dibuat oleh Studio Colorido dengan durasi yang singkat hanya 79 detik, namun kaya akan makna yang mendalam. Bukan untuk menarik perhatian agar orang-orang makan ditempat tersebut, melainkan untuk mengajak bekerja di McDonald's.
Baca ini juga :

» Pertama Kalinya! eFootball™ Jalin Kolaborasi dengan Anime
» Guest Star AFAID 2024 Diumumkan! Cosplayer Hakken dan Penyanyi NANO Kembali Tampil di Indonesia
» Sang Ninja Hadir di Dunia Nyata! Film Live Action Naruto Resmi Digarap oleh Sutradara Film Shang-Chi!
» [RUMOR] Fortnite Kabarnya Akan Berkolaborasi dengan Animanga Populer, One Piece!
» FPS Kok Anime, Developer Game China Buat Game FPS Seperti Valorant Tapi Gunakan Waifu Cantik!

Berawal dari Sumire Hibino yang siswi dan melihat pengumuman pekerjaan paruh waktu di salah satu cabang McDonald's di kotanya. Sehabis itu, ia bekerja dengan sang senior Ikumi Hishino yang juga seorang pekerja paruh waktu. Ikumi selaku sang senior senantiasa membimbing dan mengajarkan segala hal kepada Sumire dikala bekerja.

Di Jepang, McDonald's memperbolehkan siapapun untuk bekerja paruh waktu di restoran tersebut. Tidak peduli dia itu mahasiswa ataupun orang tua, semuanya terbuka bagi siapapun yang menginginkan uang tambahan. Setelah melihat video ini, apakah anda berminat untuk bekerja paruh waktu di McDonald's?

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru