NEWS

DC Unchained, Game Mobile Multiplayer dengan Tema Karakter DC Universe!

Taufik Hidayat   |   Senin, 07 Aug 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Akhirnya pada perhelatan Comic-Con di Seoul, publisher asal Korea Selatan 4:33 Creative Lab telah mengumumkan game terbarunya yang berjudul DC Unchained. Game tersebut akan bertemakan karakter DC universe yang dikembangkan oleh developer asal Korea Selatan, Thumb Ageis. DC Unchained direncanakan riliis untuk wilayah barat pada akhir tahun 2017.

Selain karakter DC ternama seperti Superman, Batman, Cyborg, Green Lantern, Wonder Woman, Flash, Lex Luthor, Harley Quinn, dan Joker. Akan ada 30 karakter dari DC universe yang dihadirkan. Para pemain akan membentuk tim dengan 3 super hero dengan 3 super villain sebagai backup untuk bertasipasi dalam pertarungan secara real-time.

Baca ini juga :

» Punya Skin Banyak Full Senyum! Leaker Bocorkan Moonton akan Buat Border Loading Screen Khusus Para Sultan!
» Butsss Jadi Cadangan, Coach Adi: Lutpiii Ada Potensi, Jadi Kita Kasih Jam Terbang Buat Dia!
» Kembali Bela Nama Indonesia, Bigetron Era Jadi Tim Perwakilan Indonesia di IESF World Esports Championships!
» Hanya Bertahan Setengah Musim, Octa Resmi Non Aktif dari Roster RRQ Hoshi!
» Beberapa Waktu Tidak Ada Tim, Naomi Resmi Kembali ke Skena Kompetitif Bersama Mythic Seal!

Akan ada banyak mode yang tersedia yang bisa dimainkan oleh para pemain seperti mode story, co-op, PvP dan masih banyak lainnya yang belum diumumkan. 4:33 Creative Lab juga telah memperlihatkan gameplay perdananya yang akan membuatmu tertarik untuk memainkannya.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru