NEWS

Yuk Kita Intip Trickster Eve, Event Halloween di Mobile Legends

Salinolino   |   Rabu, 01 Nov 2017


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Mungkin buat kalian tidak asing lagi dengan adanya perayaan tahunan bernama Halloween yang dilaksanakan pada setiap akhir bulan Oktober. Dalam perayaan tersebut, identik dengan kostum serba seram dan tentunya permen.

Tentu saja Mobile Legends pun tidak mau ketinggalan dengan event tahunan tersebut. Dan kali ini event Halloween yang dia adakan yaitu Trickster Eve. Apa saja sih fitur yang ada dalam event tersebut, yuk mari kita cek.

Baca ini juga :

» Tanggapi Taunting AudyTzy, Clayyy: Ada Batasannya, Asal Jangan Nyerang Personal Banget Sih!
» Kaget Muncul di LA Sphere Bareng GOAT, Vivian Pede Abis Juarai Esports World Cup 2024!
» Buntut Taunting ke RRQ Hoshi, Audy: Tolong Untuk Kingdom Kalau Mau Ngatain ke Gua Aja, Jangan Ortu & Cewe Gua!
» RRQ Meroket ke Peringkat 4, EVOS Glory & Alter Ego di Zona Merah! Klasemen Regular Season MPL ID Season 13!
» ArcheAge War akan Buka Server Global pada Kuartal Kedua 2024

Mode Halloween
Dalam event tersebut, Mobile Legends merilis mode Halloween yang hanya bisa dimainkan dari akhir bulan Oktober kemarin sampai tanggal 6 November 2017. Event tersebut tidak jauh berbeda dengan Event Summer Carnival yang di adakan pada bulan Juli lalu. Yang membedakannya yaitu jika kemarin terdapat macam buah, dan kalau kali ini terdapat macam permen. Dalam mode ini tersedia banyak permen yang bisa kalian makan dan memiliki efek yang berbeda.

Pada awal game, di base kalian akan tersedia permen berwarna hijau yang memiliki efek Movement Speed. Tapi kalian hanya bisa memakannya satu buah dalam waktu 3 detik, tidak bisa sekaligus.

Permen yang berwarna kuning ini memberika efek hidup kembali alias Resurrection at Death, jadi kamu akan kembali hidup jika dibunuh oleh tim lawan dengan darah penuh.

Dan permen berwarna orange dan kuning ini akan memberikan efek Invisible yang cukup lama selagi kamu tidak melakukan serangan kalian tidak akan terlihat.

Permen berbentuk emoticon Smile seperti ini akan memberikan efek mengurangi waktu cooldown disemua skill yang kalian punya.

Permen berwarna merah ini bisa membuat hero kalian meledak jika terbunuh dan memberikan sedikit physical damage ke musuh.

Dan untuk permen berbentuk buah labu ini dapat menambah attribute di hero kamu, seperti HP, Physical Damage, Magic Damage, Deffense, dan lainnya.

Mystery Shop

Dalam event Trickster Eve, Mobile Legend juga mengadakan Mystery Shop tempat kalian untuk membeli hero dan skin dengan harga diskon, event ini hanya berlaku dalam perayaan Trickster Eve, jadi jangan sampai terlewatkan untuk membeli hero dan skin yang belum kalian punya.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru