NEWS

Mengusung Tema Spionase, Film Black Widow akan Mendapatkan Rating Dewasa?

Salinolino   |   Minggu, 13 Jan 2019


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Ketika Disney diketahui selalu membuat film superhero yang mengusung tema famiy-friendly, sebuah laporan mengatakan sebaliknya yang dimanan film Black Widow yang akan dibintangi Scarlett Johansson akan menjadi film Marvel Studio pertama yang akan memiliki rating-R atau dewasa.

Dalam akun Twitter milik Charles Murphy, dirinya mengatakan Marvel Studios nyatanya sedang mempertimbangkan apakah Black Widow akan menjadi film MCU yang mendapatkan rated-R atau tidak.

Baca ini juga :

» Game MOBA Marvel Super Wars Bakal Tutup Server Pada Juli 2024!
» [RUMOR] NetEase Sedang Mengembangkan Game Marvel FPS AAA Dengan Judul Marvel Rivals
» Tidak Hanya New Game Plus! Marvel’s Spider-Man 2 Berikan Banyak Fitur Baru Di Update Terbarunya
» Marvel’s Spider-Man Masuk Dalam 9 Nominasi DICE Awards
» Samsung Bersama Dr. Strange Buka Portal ke Galaxy Baru di Sphere Las Vegas

Selanjutnya Murphy mengatakan hal tersebut belum dikonfirmasi langsung oleh MCU apakah Black Widow akan memiliki rating dewasa. Tentu saja jika membicarakan hal tersbeut masih telalu dini untuk membicarakan tentang film solo Johansson di Marvel Studios ini. Dan rumor baru mengatakan nantinya Black Widow akan menghadapi musuh utamanya yaitu Taskmanster atau bisa jadi Red Guardian.

Film Black Widow sendiri diharapkan akan menjadi sebuah prequel yang hampir sama dengan film Captain Marvel, menceritakan bagaimana Natasha beroperasi sebagai mata-mata yang akhirnya bekerja di bawah naungan SHIELD. Dan nantinya film ini akan mulai diproduksi pada akhir Februari atau awal Maret 2019 mendatang.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru