NEWS

Siap Untuk Nostalgia? Streets of Rage 4 Kini Sudah Rilis dan Mendapatkan Diskon di Steam!

Cita Aditya   |   Minggu, 03 May 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Streets of Rage 4 adalah game beat and up yang akan dikembangkan oleh Lizardcube, Guard Crush Games, dan Dotemu. Game satu ini merupakan kelanjutan dari seri Sega Streets of Rage, yang merupakan trilogi game untuk Sega Genesis di awal 1990-an. Jika game lain terhalang rilisnya akibat pandemi COVID-19, nampaknya Streets of Rage 4 tidak terpengaruh hal tersebut.

Baca ini juga :

» God of War: Ragnarok Akan Hadir di PC Pada Tanggal 19 September 2024
» Berada dengan Tokoh Terkenal Lainnya, Windah Basudara Jadi Pengisi Suara di Film Animasi Si Juki The Movie!
» [VIDEO]Dari PC hingga Keyboard! PC Gaming Buat Player SF6 Cooler Master Special Chun-Li Edition
» Silent Hill 2 Remake Akan Rilis Pada 8 Oktober 2024
» Capcom Umumkan Tahun Rilis MONSTER HUNTER WILDS di State of Play dengan Sebuah Trailer


Sumber: IGN YouTube

Game satu ini resmi rilis pada tanggal 30 April 2020 lalu. Dibanderol dengan harga sekitar 110 Ribu Rupiah, Streets of Rage 4 juga mendapatkan diskon. Kotakers bisa mendapatkan game satu ini dengan harga sekitar 107 Ribu Rupiah saja. Harga yang cukup murah untuk mendapatkan game klasik satu ini.

Ada 17 karakter setidaknya yang bisa Kotakers mainkan di game satu ini. Tak hanya itu, komposer dari beberapa game terkenal juga turut menyumbangkan karya mereka ke Streets of Rage 4. Mulai dari komposer Vampyr dan Assassins Creed: Black Flag. Sejauh ini, Streets of Rage mendapatkan penilaian positif dari para penggemar.

Kehadiran game ini membuat kita jadi punya pilihan game lain untuk dimainkan saat pandemi COVID-19 sedang berlangsung. Setuju gak nih Kotakers?

Sumber: Steam

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru