NEWS

Terlihat Semangat Ketika Bertemu Bigetron Alpha, ONIC Sanz: Memang Sedang Panas-Panasnya!

Bimo Mahardika   |   Senin, 07 Sep 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Pada interview yang dilakukan oleh pihak MPL Indonesia dengan ONIC Sanz, Hyper Core dari ONIC Esports. Sanz menjelaskan mengapa pada laga ini terlihat sangat semangat padahal ONIC baru saja kalah dari Alter Ego di hari sebelumnya.

Baca ini juga :

» Tampil di Esports World Cup 2024, BTK Bakal Diakuisisi Organisasi Besar Esports Dunia?
» Tanggapi Performa RRQ Hoshi di Derby Klasik, Zeys: Mereka Kalah Draft dan Kurang Pede!
» Tanggapi Penampilan RRQ Hoshi Saat ini, Bang Xinnn: Menurut Gua, Ada Sesuatu yang Salah Dalam Tim!
» Tak Dapat Tempat Utama di EVOS, Veldora Tanya Lemon Mengenai Open Trial di Team RRQ!
» Klarifikasi CEO Bigetron Soal Akuisisi dari Roster Bigetron Era yang Berlabuh ke Team Vitality!

Sanz mengatakan bahwa dirinya memang sedang semangat karena lawannya Bigetron Alpha. Bukan hanya sekedar melawan mantan teman satu timnya yaitu Renbo, dirinya mengungkapkan memang sedang panas-panasnya dengan Bigetron Alpha.


Sumber: YouTube MPL Indonesia

Sanz juga menyebut meta Diggie feeder yang digunakan oleh Bigetron Alpha merupakan meta lima feeder. Dirinya mengaku sudah mempersiapkan untuk melawan meta tersebut. Dan memang terlihat ONIC Esports mampu menang dengan mudah dengan skor akhir 2-0.

Menjadi Hyper Core yangs angat mengerikan sepanjang MPL Season 6 ini, Sanz mengaku ingin melawan RRQ XIN pada pertemuan berikutnya.

Selamat untuk ONIC Esports, dan Semangat untuk Bigetron Alpha. Semua rivalitas ini hanya sebatas in game. #IndoPride

Sumber: YouTube MPL Indonesia

*

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru