NEWS

Facebook Berikan Peringatan Untuk User Yang Mencoba Cari 'Loli' Di Facebook!

Edward Tirtabudi   |   Selasa, 05 Jul 2022


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Loli adalah kata yang sering digunakan oleh para penggemar anime. Kata ini mengacu pada gadis kecil yang di bawah umur, atau bisa juga Loli berusia dewasa (umurnya ribuan tahun) yang memiliki penampilan seperti anak kecil. Baru-baru ini, Facebook telah menerapkan update baru di mana Facebook akan memperingatkan sang user ketika mereka mencoba mencari 'loli' di platformnya.

Baca ini juga :

» Coba Genre Game Simulasi Manajer Sepak Bola, Windah Basudara Mainkan Game Legendaris, Top Eleven!
» Beralasan Ingin Operasi, Mark Sebut Elon Musk Hanya Banyak Omong Saja Mengenai Pertarungan Mereka!
» Elon Musk Tawarkan Kepada Zuckerberg Untuk Melaksanakan Duel Tinju Terbesar Abad Ini Di Kediaman Mark!
» Elon Surrend? Mark Sebut Elon Musk Belum Balas Pesannya Untuk Duel Pada Tanggal 26 Agustus 2023!
» Duel dengan Mark Bakal Terjadi? Elon Musk Sebut Dirinya Sudah Berlatih Untuk Duel Tersebut!


Saat kamu coba mencari 'loli', Facebook akan memberi kamu peringatan bahwa istilah berikut dikaitkan dengan pelecehan seksual terhadap anak, dan melihat gambar pelecehan seksual terhadap anak dapat menyebabkan hukuman penjara dan konsekuensi berat lainnya. Contohnya seperti gambar di bawah ini:

Facebook kemudian memberi kamu dua opsi, baik untuk melaporkan gambar yang dikaitkan dengan istilah 'loli' atau 'Dapatkan bantuan dan dukungan'. Ketika kamu mengklik opsi kedua, jendela lain muncul yang menyarankan orang untuk mendapatkan bantuan dari organisasi untuk melawan perasaan dan dorongan ini. Bagaimana menurut kamu tentang update terbaru dari Facebook ini?

Sumber: AnimeSenpai

Jangan lupa juga untuk ikuti Giveaway dari KotakGame. Cek video dibawah ini ya:

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru