NEWS

Ada Live TikTok yang Mengatasnamakan Dirinya, Lemon Buat Penjelasan Mengenai Ketidakbenaran Tersebut!

Junior Cesaerea   |   Senin, 17 Apr 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Siapa yang tidak mengenal Lemon, Ia merupakan pemain profesional dari Team RRQ yang pada season lalu menjadi first team exp laner di MPL indonesia Season 11. Namun, beberapa waktu kebelakangan ini terdapat suatu hal yang mencoreng nama pemain tersebut yakni sebuah live Tik Tok yang menggunakan nama sang pemain.

Sang pemain yang mengetahui hal tersebut langsung membuat penjelasan di Instastory mengenai ketidakbenaran live yang ada di Tik Tok tersebut. Lemon pada storynya mengatakan bahwa itu fake dan sawerianya jangan di gift dan Ia mengatakan bahwa tidak pernah live stream Tik Tok.

Lemon menegaskan bahwa dia tidak pernah mengenal atau berhubungan dengan orang yang membuat akun palsu tersebut. Dia juga mengimbau kepada penggemar dan pengikutnya untuk selalu berhati-hati dan memverifikasi informasi yang mereka terima dari media sosial.

Baca ini juga :

» Terlihat di Gaming House Dominator Esports, Kamisama InYourDream Pindah Haluan ke HoK?
» Tampil di Esports World Cup 2024, BTK Bakal Diakuisisi Organisasi Besar Esports Dunia?
» Tanggapi Performa RRQ Hoshi di Derby Klasik, Zeys: Mereka Kalah Draft dan Kurang Pede!
» Tanggapi Penampilan RRQ Hoshi Saat ini, Bang Xinnn: Menurut Gua, Ada Sesuatu yang Salah Dalam Tim!
» Tak Dapat Tempat Utama di EVOS, Veldora Tanya Lemon Mengenai Open Trial di Team RRQ!

Dalam kondisi seperti ini, kita harus selalu ingat bahwa keamanan dan privasi di media sosial merupakan hal yang sangat penting. Kita harus selalu berhati-hati dan memeriksa keaslian akun dan informasi sebelum mempercayainya. Dengan cara ini, kita dapat menghindari penipuan dan kejahatan yang merugikan, serta menjaga reputasi dan citra baik di mata publik..

Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kalian tonton di bawah ini.