Release Date6 June 2016
ESRB RatingTeen
GenreMOBA
Publisher
Garena Indonesia

Developer
Tencent Games

Console
KOTAK GAME RATING
85
PLAYER RATING
85
BERI RATING
SPECIAL FEATURE

5 Alasan Gamer Tidak Bisa Berhenti Main Mobile Game MOBA


MOBA Selamanya

Ketiga, update yang bikin game semakin seru dan seimbang seperti nerf (pengurangan kekuatan) dan buff (peningkatkan kekuatan). Seperti yang diketahui, salah satu rutinitas yang sering dilakukan developer game MOBA selain tambah hero dan skin adalah update kemampuan karakter, skill, equipment dan formula lainnya. Jadi, selalu ada momen bagi mereka untuk membuat strategi-strategi baru berdasarkan balancing yang diterapkan. Kadang, balacing juga menghadirkan meta baru yang membuat hero yang kurang populer jadi menarik untuk digunakan.


Tidak kalah dari faktor sebelumnya, alasan keempat adalah keseruan dari pertandingan tim-tim esports pada turnamen yang diselenggarakan pihak terkait, mulai dari turnamen yang digelar oleh komunitas itu sendiri, kemudian naik ke tingkat daerah, bertaraf nasional hingga kelas dunia. Dari menyaksikan pertandingan itu, gamer semakin terpacu semangatnya untuk berlaga seperti apa yang mereka tonton atau dengan sedikit modifikasi strategi tim papan atas yang disaksikannya.



Baca ini juga :

» Luar Biasa, Pendapatan Industri Game Indonesia Tertinggi di Asia Tenggara pada Tahun 2018
» Inilah Alasan Arena of Valor Adalah Mobile Game yang Menyenangkan
» Solusi Gaming Tetap Bahagia dan Tenang Walaupun Sering Kalah
» [Edisi Master Fakry] Nikmati Liburan dengan Video Game Kesayangan
» [Edisi Master Fakry] Beli Hape Baru, Main Game Baru Dong!
Terakhir atau yang kelima, mungkin ini tidak menjadi motivasi semua gamer, tetapi menurut Kru KotGa menjadi salah satu faktor yang membuar gamer tidak bisa berhenti memainkan mobile game MOBA adalah lahan untuk mecari uang. Sepengetahuan Kru KotGa, ada beberapa cara yang biasa dilakukan untuk mencari uang melalui game MOBA mulai dari streamer di aplikasi mobile broadcasting, YouTuber atau cara yang agak “gelap” sebagai joki naik peringkat.


Well, mungkin itu saja yang dapat Kru KotGa paparkan mengenai alasan gamer tidak bisa berhenti untuk terus bermain mobile game MOBA. Selain dari pemaparan yang Kru KotGa berikan pada artikel ini, menurut kamu, apa sih yang bikin gamer tidak bisa berhenti untuk memainkan mobile game MOBA? Berikan pendapat kamu di kolom komentar, ya!

(KotakGame)

TAGS



(Total View : 28680)
rekomendasi terbaru