Feature

[SPECIAL ANIME] 7 Anime Bertemakan Musik yang Wajib Kamu Tonton

5. K-ON

Kalau Anime yang satu ini sih juga menceritakan tentang Band. Tapi berbeda dengan Beck, K-ON jauh lebih santai dan jenaka ketimbang Beck. Memang segmen pasar yang ditargetkan oleh K-ON selain para pecinta anime musikal juga para pecinta waifu yang imut-imut. Terlihat dari setiap karakter yang memang dibuat dengan sangat imut.

Baca ini juga :

» Awas Maksiat! 7 Game Mobile Yang Gak Boleh Kalian Mainin Sebelum Buka Puasa Edisi 2022!
» Nyesel Kalau Gak Nonton! Ini Dia 7 Rekomendasi Anime Baru Yang Akan Rilis di 2022
» Sembari Menunggu Arcane Season 2, Ini Dia Deretan Anime Yang Harus Kamu Tonton Kalau Kamu Suka Arcan
» Mau Jadi Tanjidor? Ini Dia Deretan Game Adaptasi Anime Yang Gak Akan Ngecewain!
» Udah Pernah Maenin Belom? Ini Dia 7 Rekomendasi Game JRPG Yang Keren Dan Asik Di Steam!
Berkisah tentang 5 orang gadis SMA sebuah sekolah yang ingin membuat klub band di sekolah mereka. Kisah dalam K-ON ini memang terbilang lucu, mulai dari kegiatan minum teh dan makan kue yang selalu dilakukan oleh para gadis imut ini sampai episode dimana mereka harus pusing mencari anggota untuk melengkapi band mereka. Namun pada akhirnya band mereka terbentuk dan mulai melahirkan lagu-lagu yang keren dan juga imut lho.
Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru