Feature

[SPECIAL] 5 Mouse Gaming Mantap untuk Gamer Kere-Kere Hore!

oleh: Cralizer77

Mimpi punya peripheral gaming berkualitas tetapi budget ngepas kini tidak hanya mimpi, mungkin bila beberapa tahun lalu peripheral gaming masih dipatok dengan harga cukup mahal, saat ini beberapa produsen akhirnya telah melirik pasar pengguna menengah kebawah yang masih ingin nge-gaming kekinian meskipun uang sudah teralokasikan untuk membangun PC.

Mouse merupakan bagian paling penting ketika gamer ingin membangun PC gaming-nya sendiri, budget terbatas mungkin menjadi alasan utama gamer untuk pintar-pintar memiliki mouse gaming yang masih dikategorikan sangat layak pakai, bukan sekedar asal murah dan menyampingkan sisi build quality.

Baca ini juga :

» Mouse Kamu Suka Double Click? Cegah Double Click Dengan Cara Simpel Ini!
» Apa sih Teknologi Lightspeed Dari Logitech dan Seberapa Berpengaruh ke Gameplay?
» Ketinggalan Ikutin E3 2021? Ini Dia 7 Berita Paling Hype di E3 2021!
» Dibawah 500 Ribu! Rekomendasi Mouse Gaming Kere Hore Siap Main Game Esports
» [Kotak Game Editors Choice Award 2020] Best Gaming Peripheral 2020

Nah, kali ini KotakGame akan memberikan masukan 5 mouse gaming mantap untuk gamer kere-kere hore dengan budget sekitar IDR 200 hingga IDR 300 ribuan. Apa saja? Yuk! Cek daftarnya di bawah ini.

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru