Magna Carta 2 adalah game RPG yang dikembangkan oleh Banpresto dan diterbitkan oleh Atlus yang direncanakan rilis pada bulan Agustus tahun 2009 nanti dan eksklusif untuk konsol Xbox 360.
Merupakan sekuel yang menarik memberikan kesan terbaru untuk game yang menarik.
Storyline yang tidak biasa, disertain dengan gameplay yang tidak membosankan.